Record Sederhana pada C++

    PENGERTIAN RECORD

Record adalah tipe terstruktur yang terdiri atas sejumlah elemen yang tipenya tidak harus sama .Struct/Record adalah sekumpulan elemen data yang memiliki tipe dan panjang data yang berbeda-beda tapi memiliki nama yang sama.Struct/Record  koleksi satuan data yang heterogen, yakni terdiri dari berbagai type: int, float, char, etc


  Fungsi record adalah menyimpan sejumlah data dengan nilai dan tipe data yang berbeda dalam satu wadah.Dan recodr juga merupakan suatu tipe data terstruktur yang dapat menampung data field bertipe berbeda. Tipe ini dapat dipadukan dengan tipe data terstruktur lainnya seperti array.
 Untuk memahami tipe data record perhatikan contoh tabel data mahasiswa di bawah ini.

NIM
NAMA
USIA
JML_SAUDARA
5234
K MUSTOFA
26
2
5233
AS ANANDY S
25
1
5127
DYANA A
23
3
4006
YADI
20
5

1.        dalam 1 kolom, tipe data yang diisikan pasti sama (misal NIM dideklarasikan sebagai data numeric (integer misalnya) maka semua NIM harus berupa data angka).

2.        suatu obyek dapat dikenali secara tunggal menggunakan gabungan nilai data kolom­kolom dalamsetiap barisnya. (misal : gabungan nilai NIM ‘5234’, NAMA ‘K. Mustofa’, USIA ‘26’ dan JML_SAUDARA ‘2’ mengacu pada suatu obyek yang tertentu yaitu seseorang).
Di dalam konsep database, kolom dalam suatu tabel seperti di atas di sebut sebagai atribut atau field.Sedang gabungan field-field dalam suatu baris di sebut tuple atau record.
Dngan diskripsi di atas, dapat di katakan bahwa seorang mahasiswa dapat dinyatakan sebagai suatu record yang memiliki 4 data (elemen) yaitu field NIM,NAMA,USIA, dan JML_SAUDARA.

Bentuk Penulisannya :

struct namaTipeStruct
{
tipeField1  namaField1;
tipeField2  namaField2;
… …
tipeFieldn  namaFieldn;
} namaVar;

Listing Programnya :

Output Programnya :


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Prosedur dan Fungsi pada C++

Seleksi pada C++